Nopember Diperkirakan DBH Migas Rp. 160 Milyar Masuk Kasda
https://www.apdesinews.com/2022/10/nopember-diperkirakan-dbh-migas-rp-160.html
Meski belum sesuai prediksi daerah, hal itu patut disyukuri.
Foto : ilustrasi
Sebab selama bertahun-tahun Blora tidak mendapat DBH dari Blok Cepu padahal masuk WKP.
“Tahun depan akan diupayakan untuk penambahan, perhitungannya akan disiapkan lagi,” tuturnya.
Dasum memperkirakan November DBH migas sudah ditransfer ke daerah dan bisa digunakan untuk pembangunan 2023 mendatang.
“Kemungkinan November dana masuk di kas daerah (Kasda-red) dan di-plotting dalam rancangan APBD 2023,” ujarnya. (Red)